//

Sunday, December 30, 2012

Bukan Kerana Takut Pada Isteri

Tip-tip untuk semua

Untuk para suami. Lakukanlah sesuatu pekerjaan di rumah untuk membantu isteri dengan niat yang betul agar mendapat pahala yang berpanjangan.

~ Suami yang mencuci baju sendiri bukan karena ingin menyenangkan isterinya, bukan karena takut tangan isteri menjadi kasar, tapi KARENA RASULULLAH SAW MELAKUKANNYA.

~ Suami tidak bersuara keras pada isteri bukan kerana takut dengan isterinya akan marah dan pergi dari rumah, tapi KARENA RASULULLAH SAW MELAKUKANNYA.

~ Suami sabar dan diam ketika isteri menuntut hal-hal di luar batas kemampuannya bukan kerana takut ditinggalkan sang isteri, tapi KARENA RASULULLAH SAW MELAKUKANNYA.

~ Suami tersenyum melihat isterinya cemburu kepada perempuan lain bukan karena takut kepada istrinya, tapi KARENA RASULULLAH SAW MELAKUKANNYA.

~ Suami memakan makanan isterinya yang masin atau pun yang keras bukan kerana mencuba romantis di depan isteri, tapi KARENA RASULULLAH SAW MENGHARGAI MASAKAN ISTRINYA.

~ Suami mengumpulkan sejumlah dana untuk disimpan isteri bukan karena bodoh dalam mengatur keuwangan, tapi KARENA RASULULLAH SAW MELAKUKANNYA.

~ Suami merawat anak-anak kecil ketika mereka sakit bukan karena mereka sesuai jadi perawat peribadi, tapi KARENA RASULULLAH SAW MELAKUKANNYA.

Jadi, Stop melakukan sesuatu karena merasa isteri kita adalah nafas kita, jantung hati kita, kehidupan kita, itu sesuatu hal yang aneh yang coba dikaitkan dengan sesuatu yang romantis. lelaki yang romantis bukan yang menurut semua kemahuan isterinya.

Lakukanlah, jika Rasulullah melakukannya. Tuntutannya karena Rasulullah SAW.

Maka hal itu bernilai ibadah, namun bila tujuannya karena isteri anda, yang anda dapatkan cuma redho dari isteri, bukan redho dari Allah. Alangkah rugiya

Berhatilah-hatilah, karena ibadah itu yang dinilai NIATNYA...!!!

Stop melakukan tindakan utuk romantis yang tidak jelas hujung pangkalnya.
Tip-tip untuk semua

No comments:

Post a Comment

Related Posts with Thumbnails

Protected by Copyscape Web Plagiarism Software